DATANG DAN PERGI
Keluarga datang,
tetangga datang. teman juga datang
Mereka tertawa tawa dan memuji muji.
Keluarga datang.
tetangga datang, teman juga datang
lalu mereka pergi
meninggalkan seonggok tanah
berselimutkan bunga.
Surabaya,24Mei 2016
Tidak ada komentar:
Posting Komentar